Jumat, November 27, 2009

Membuat Shortcut Shutdown & Restart


Langkah pertama adalah membuat membuat shortcut dengan cara klik kanan di desktop kemudian pilih new dan pilih Shortcut. Kemudian akan keluar tampilan untuk mengisi lokasi file yang akan dipanggil seperti berikut, lalu anda masukkan shutdown.exe -s -t 0 (untuk shortcut shutdown), kemudian pilih next.
Kemudian akan keluar tampilan untuk memberi nama shortcut tersebut, misalnya diberi nama "Shutdown". Kemudian klik finish.
biar cantik...icon nya diganti aja..


  • Untuk restart : shutdown.exe -r -t 0
  • Untuk Log Off : shutdown.exe -l -t 0
  • Untuk Hibernate : rundll.exe PowrProf.dll, SetSuspendState *




Baca Selengkapnya......

Kamis, November 26, 2009

Cara Buat Kumpulan Software AIO (All In One)

Mungkin kita sering sekali donlot software kayak gini (AIO = All in One) dari situs2 warez. Istilah ini digunakan karena pembuatnya ingin mengumpulkan software yg sejenis dalam satu paket, sehingga lebih simple tidak banyak ruang buat nyimpennya.

Software yang banyak digunakan untuk membuat software AIO ini adalah Indigo Autoplay Media Studio.


Baca Selengkapnya......

Trik untuk meningkatkan kecepatan internet

Secara default Windows (Win XP Pro dan 2000) sebenarnya juga mengurangi bandtwith kita sebesar 20%, 20% ini digunakan window untuk mendownload update untuk window.
Berikut langkah untuk menghilangkan pengurangan bandwidth tersebut :

Klik Start - Run - ketik : gpedit.msc (tanpa tanda) Ini akan memunculkan tampilan "Windows Policy". Kemudian masuk ke : Local Computer Policy - Computer Configuration - Administrative Templates - Network - QOS Packet Scheduler kemudian di tampilan kanan pilih "Limit Reservable Bandwidth", disitu tertulis "Not Configured" - doubel klik (ada tampilan baru, "Limit reservable bandwidth Properties).

Jika ingin tahu keterangannya buka di bagian "Explain". Di situ tertulis keterangan windows secara default menggunakan 20% bandwidth kita. Kembali ke "Setting" dan pilih "Enabled" lalu ganti 20 % menjadi 0%.

Sumber : http://www.telkomspeedy.com/




Baca Selengkapnya......